Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2020

Ruanganmu Sempit ? Pake Meja Dinding Aja!

Gambar
Sesuai namanya, meja dinding adalah meja yang dipasangkan pada dinding dalam berbagai metode dan bentuk. Fungsi meja dinding sama seperti fungsi meja biasa pada umumya, tapi meja dinding lebih dikhususkan sebagai tambahan atau furnitur pendukung aktivitas di dalam sebuah ruangan, terutama pada ruangan yang agak kecil atau sempit. Model meja dinding sering dipadukan dengan model  meja lipat . Pilihan meja dinding yang tepat akan membuat ruangan di dalam rumahmu semakin berfungsi dengan maksimal. Yuk, langsung saja lihat enam inspirasi meja dinding pilihan Kania berikut ini! Meja Dinding Lipat agar Rumah Makin Efisien dan Indah pinterest Ingin memiliki  furnitur  yang efisien dengan desain indah untuk rumahmu? Kamu bisa mewujudkannya dengan meja dinding lipat multifungsi satu ini. Tak hanya berfungsi sebagai  meja , meja dinding ini juga merangkap sebagai rak dinding. Tak perlu khawatir karena meja dinding ini dirancang dengan kukuh untuk melakukan berb...

Aplikasi Untuk Desain Rumah Secara Mudah

Gambar
Ruang tamu yang ditata senada dengan  desain ruang makan , sampai kamar tidur memang menjadi impian semua orang. Walaupun pekerjaan desainer interior adalah profesi yang membutuhkan  skills  tertentu, bukan berarti orang awam tidak boleh mencoba untuk mengutak-atik desain rumah idaman, lho! Bagi kamu yang ingin mencoba mendesain rumah sendiri bisa mencoba aplikasi desain rumah yang  user friendly.  Dengan demikian ,  kamu bisa memiliki desain rumah sesuai keinginan . Nah, untuk kamu yang bingung aplikasi desain rumah apa saja yang bagus, cobain yuk aplikasi desain rumah pilihan Kania berikut ini! Dijamin kamu akan ketagihan untuk merancang desain rumah impianmu. 1. Houzz Interior Design Ideas houzz Bagi penggemar desain interior, pasti ga asing lagi nih dengan aplikasi desain rumah bernama Houzz ini. Aplikasi desain rumah Houzz dijadikan sebagai sumber inspirasi untuk  renovasi rumah , desain interior, dan dekorasi. Kini sudah ada aplika...